Tunaikan Fidyah Dengan Paket Makanan Untuk Dhuafa
terkumpul dari target Rp 55.000.000
Fidyah adalah pengganti puasa untuk orang-orang yang tidak mampu menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan dengan beberapa syarat dan kriteria tertentu.
"Dan wajib bagi orang-orang yang berat menjalankannya (jika mereka tidak berpuasa) membayar fidyah, yaitu memberi makan seorang miskin." (QS. Al Baqarah:184)
Besarnya fidyah adalah satu mud (sekitar 0,6 kg) gandum atau 2 mud (1,5 kg) selain gandum, atau setara dengan ukuran dan harga makanan yang kita makan.
Jika seseorang tidak berpuasa selama 10 hari, maka ia harus membayar/memberi makan 10 hari yatim dhuafa dan fakir miskin. Hitungannya: Jumlah puasa yang ditinggalkan x Harga makanan dalam sehari.
Bersama Yayasan Amal Baik Insani, uang fidyah yang dibayarkan seharga Rp30.000 per paketnya akan dikonversi menjadi makanan siap santap atau bahan makanan pokok.
Kita tidak saling kenal, namun kita bisa saling berbagi dan memberi. Bisa jadi makanan yang kita berikan menjadi makanan ternikmat yang pernah mereka makan.
Disclaimer: Donasi yang terkumpul akan disalurkan kepada anak yatim dhuafa dan fakir miskin berupa makanan siap santap dan bahan kebutuhan pokok.
Tunaikan Fidyah Dengan Paket Makanan Untuk Dhuafa
terkumpul dari target Rp 55.000.000