1.000 THR untuk Warga terdampak Covid19
terkumpul dari target Rp 200.000.000
Bagi mereka yang mengandalkan penghasilan harian seperti pedagang kecil, tukang becak, dan warga dhuafa lainnya, kondisi ekonomi mereka semakin terpuruk.
Bayang bayang mendapatkan THR hanya seperti angan angan untuk mereka.
Tunjangan hari raya (THR), tak dipungkiri menjadi salah satu yang dinanti jelang lebaran. Betapa tidak, uang tambahan ini bisa digunakan untuk membeli keperluan saat hari kemenangan nanti.
Namun tidak semua orang bisa merasakan tunjangan hari raya (THR), salah satunya Bapak Caca dan Bapak Enjan mereka berjuang hanya untuk bisa makan untuk sehari hari.
Melihat berbagai kesulitan yang dihadapi oleh saudara-saudara kita, kami dari Yayasan Filantra mengajakmu untuk bersama memberikan Berbagi 1.000 THR untuk Warga terdampak Covid19, supaya mereka bisa berbahagia di Hari Kemenangan.
Penyaluran Berbagi 1.000 THR untuk Warga terdampak Covid19 sendiri akan dilakukan di beberapa daerah seperti Aceh, Medan, Jabodetabek, Maluku, Merauke dan daerah lainnya.
Ayo bahagiakan para warga terdampak Covid19 di hari kemenangan dengan cara:
1.Klik "DONASI SEKARANG"
2. Masukkan Nominal Donasi
3. Pilih metode Pembayaran (Go-Pay/BNI/BNI Syariah/BRI/BCA/Mandiri/Dompet Kebaikan/Kartu Kredit)