LUNASI HUTANG PUASA DENGAN FIDYAH
terkumpul dari target Rp 55.000.000
JEMPUT BERKAH DENGAN SEDEKAH IFTHAR
Salah satu tanda keimanan adalah seorang muslim bergembira menyambut ramadhan ibarat akan menyambut tamu agung yang dinatinatikan, maka diutamakan untuk mempersiapkan segala hal, sehingga ibadah di bulan Ramadhan dapat dilakukan dengan optimal.
Menuju bulan ramadhan tidak ada salahnya sahabat mempersiapkannya dari sekarang dengan berbagi untuk saudara-saudara kita.
Siapa memberi makan orang yang berpuasa, maka baginya pahala seperti orang yang berpuasa tersebut, tanpa mengurangi pahala orang yang berpuasa itu sedikit pun (HR Tirmidzi)
Alhamdulilah, Beribu keberkahan dan kemuliaan ditawarkan kepada orang yang berpuasa. Berbagi makanan buka puasa menjadi salah satu amal baik yang bisa dilakukan untuk menjemput keberkahan
Sahabat, yuk berbagi dengan mereka yang menunaikan ibadah puasa ramadhan dengan berbagi ifthar.
Sedekahmu yang tulus hadirkan menu berbuka yang istimewa. Insya Allah setiap suap yang mereka makan dari sedekah sahabat menjadi pahala dan kebaikan bagi kita semua Aamiin.
LUNASI HUTANG PUASA DENGAN FIDYAH
terkumpul dari target Rp 55.000.000