QURBAN DOUBLE PAHALA KAMBING
Masih bingung mau qurban di mana? Ikutan Qurban Double Pahala aja yuk!
Sahabat bisa berqurban sekaligus berwakaf.
Dalam Quran surat Al Kautsar ayat 1-2 Allah SWT berfirman :
"Sungguh, Kami telah memberimu (Muhammad) nikmat yang banyak.
Maka laksanakanlah sholat karena Tuhanmu, dan berkurbanlah (sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah)"
Di hari Idul Adha, berqurban adalah ibadah yang paling Allah cintai. Sedangkan amalan wakaf adalah sedekah terbaik, karena bersifat jariyah pahala terus mengalir.
Tentunya berqurban sekaligus berwakaf ini memiliki keutamaan double pahala dan akan menjadi pilihan amal terbaik bagi Anda.
Qurban Double Pahala adalah program qurban Rumah Wakaf yang memiliki keutamaan berqurban sekaligus berwakaf. Daging qurban akan disalurkan ke desa-desa yang minim penyembelihan hewan qurban hingga pelosok. Hewan qurban berasal dari peternak desa sebagai bagian implementasi pemberdayaan warga desa. Tahun ini Qurban Double Pahala bisa menjadi pilihan qurban Anda.
Dapatkan Manfaat Qurban Double Pahala
- Hemat dan mudah
- Qurban sekaligus wakaf
- Hewan sehat
- Penyembelihan sesuai syariat
- Laporan qurban
- Distribusi di pedesaan hingga pelosok
Qurban Double Pahala, double amalnya berlipat pahalanya. Insya Allah lebih berkah dan lebih istimewa.
Jadi selagi mampu, jangan lewatkan kesempatan qurban di tahun ini.