Di tengah kehidupan yang semakin kompleks, masih banyak daerah di Indonesia dan di seluruh dunia yang merindukan kehadiran air bersih dan sanitasi yang layak. Fakta menunjukkan bahwa kebutuhan akan air bersih menjadi semakin mendesak, dan tantangan dalam mencapainya semakin besar.
Banyak masyarakat di pedesaan dan perkotaan di Indonesia serta di luar negeri masih mengalami keterbatasan akses terhadap air bersih. Ini tidak hanya menjadi masalah kesehatan, tetapi juga menghambat potensi pertumbuhan ekonomi dan pendidikan. Kurangnya fasilitas sanitasi yang memadai mengakibatkan penyebaran penyakit yang dapat dicegah. Di beberapa wilayah, kekurangan toilet dan sistem sanitasi yang layak membuat kesehatan masyarakat rentan terhadap berbagai infeksi dan penyakit.
Flantra telah berkomitmen untuk memberikan air bersih dan sanitasi yang layak untuk masyarakat di Indonesia. Filantra telah nyalurkan air bersih ke berbagai wilayah yang mengalami kekeringan,namun kami masih mengalami keterbatasan dalam memenuhi kebutuhan air bersih.
orang baik, mari bantu berikan akses air bersih untuk masyarakat yang membutuhkan. Hanya dengan Rp. 10.000 kamu sudah bisa memberikan air bersih untuk mereka yang kesulitan mendapat akses air bersih.
Setiap tetes air yang kamu berikan, adalah harapan indah untuk mereka yang membutuhkan