BERBAGI BINGKISAN LEBARAN UNTUK ANAK YATIM
terkumpul dari target Rp 350.000.000
BERBAGI BINGKISAN LEBARAN YATIM
Kehilangan merupakan perasaan yang menyedihkan, apalagi kehilangan orang terdekat dan terkasih seperti saudara kita yang kehilangan orang tua mereka sedari kecil.
Ramadhan merupakan moment bahagia umat muslim, namun moment tersebut kurang dapat dirasakan para anak yatim. Tak ada orang tua yang menemani, tak ada hadiah lebaran yang mereka dapatkan.
Moment lebaran yang dirayakan seadanya, hidangan yang seadanya dengan baju usang yang dikenakan…
Melalui program Berbagi Bingkisan Lebaran Yatim, Mari hadirkan senyuman kebahagiaan untuk para anak yatim yang merindukan suasana hangat di hari raya bersama lazis darul hikam sebagai #temanberbagiramadhan terbaik …
Dari Abu Hurairah r.a berkata: Rasulullah SAW bersabda: “Saya dan orang yang memelihara anak yatim di surga, seperti ini (sambil merenggangkan jari telunjuk dan jari tengah).”
Salurkan donasi dengan cara:
“ …. Barangsiapa yang melakukan suatu kewajiban pada bulan itu, nilainya sama dengan 70 kali lipat dari kewajiban pada bulan lainnya. Keutamaan sedekah adalah sedekah pada Bulan Ramadhan.” (HR. Bukhari-Muslim)
BERBAGI BINGKISAN LEBARAN UNTUK ANAK YATIM
terkumpul dari target Rp 350.000.000